Gerindra: Prabowo dan Megawati Tak Perlu Rekonsiliasi

Subscribers:
319,000
Published on ● Video Link: https://www.youtube.com/watch?v=XNhKqvPuuNs



Duration: 1:29
11 views
1


DOWNLOAD
APLIKASI BERITA TRIBUNX
DI PLAYSTORE ATAU APPSTORE UNTUK MENDAPATKAN PENGALAMAN BARU


Laporan Wartawan Tribunnews.com, Fersianus Waku


TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Ketua Harian DPP Gerindra sekaligus Wakil Ketua DPR RI Sufmi Dasco Ahmad mengatakan, calon presiden pemenang Pilpres 2024, Prabowo Subianto tak perlu rekonsiliasi dengan Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri,


Sebab, kedua tokoh tersebut selama ini tidak pernah terjadi perselisihan.


"Jadi, sebenarnya kalau ada yang ngomong rekonsiliasi, saya pikir enggak ada yang perlu direkonsiliasi," kata Dasco di kompleks DPR RI, Senayan, Jakarta, Rabu (17/4/2024).


Sebab, Dasco menyebut bahwa Megawati dan Prabowo tidak memiliki masalah sehingga tak perlu rekonsiliasi.


"Karena tidak pernah ada yang namanya perselisihan, yang namanya perpecahan antara kedua tokoh ini," ujarnya.


Dia menjelaskan, pihaknya terbuka komunikasi dengan semua pihak, tak hanya dengan PDIP.


"Sementara kalau komunikasi Pak Prabowo-Bu Mega terutama itu kan hubungannya baik-baik saja," ucap Dasco.


Menurut Dasco, Prabowo sangat menghormati Megawati dan kemungkinan akan bertemu setelah putusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait sengketa Pilpres 2024.


"Pak Prabowo sangat menghormati Bu Mega, dan saya pikir komunikasi-komunikasi lebih intens mungkin akan ditingkatkan setelah putusan MK," imbuhnya.


https://www.tribunnews.com/mata-lokal-memilih/2024/04/17/gerindra-prabowo-dan-megawati-tak-perlu-rekonsiliasi




Other Videos By Tribun Solo Official


2024-04-22KISAH MAKAM SAKRAL DI KAMPUNG BROMANTAKAN SOLO
2024-04-22Hakim MK Tolak Dalil AMIN soal Prabowo Hadiri Agenda Kemenhan, Pastikan Tak Ada Pelanggaran Pemilu
2024-04-21🔴LIVE UPDATE: MINGGU 21 APRIL 2024
2024-04-20🔴LIVE UPDATE: SABTU 20 APRIL 2024
2024-04-20Serangan Keji Pasukan Israel di Tempat Pengungsian Nur Shams hingga Menewaskan Warga Palestina
2024-04-19Soal Penipuan Katering Masjid Zayed, Kenapa Korban Mau Kerjakan Pesanan Meski Belum Bayar DP
2024-04-19🔴LIVE UPDATE: JUMAT 19 APRIL 2024
2024-04-19Iran Kirim Senyuman, 500 Drone Cuma Dibalas 3 Drone yang Semuanya Dilumpuhkan
2024-04-18🔴LIVE UPDATE: KAMIS 18 APRIL 2024
2024-04-18China dan Rusia Kompak soal Serangan Iran ke Israel: Hak Membela Diri
2024-04-18Gerindra: Prabowo dan Megawati Tak Perlu Rekonsiliasi
2024-04-17Ini Cara Iran Hadapi Serangan Israel yang Disebut Segera Tiba, Jet Tempur Sudah Siap 100 Persen
2024-04-17IRAN PAMERKAN RATUSAN RUDAL TANDA BAHWA SIAP MENERIMA TANGGAPAN DARI ISRAEL
2024-04-17Video Penampakan Ratusan Drone hingga Rudal yang Dipamerkan Iran
2024-04-17NETANYAHU BERUPAYA MENJEBAK NEGARA BARAT KE DALAM PERANG TIMUR TENGAH
2024-04-17Netanyahu Berniat Menjebak Negara negara Barat ke Dalam Perang Timur Tengah, Menurut Diplomat Iran
2024-04-17SATU PEKAN MENJELANG PUTUSAN MK, MEGAWATI AJUKAN DIRI SEBAGAI SAHABAT PENGADILAN
2024-04-17BUPATI SIDOARJO TERJERAT KASUS KORUPSI, CAK IMIN : MUHDLOR SUDAH DIPECAT
2024-04-17PDI PERSILAHKAN BOBBY UNTUK SILATURAHMI TAPI TIDAK UNTUK PILKADA
2024-04-17🔴LIVE UPDATE: RABU 17 APRIL 2024
2024-04-17🔴Kondisi Terparah Israel Sejak 1948, Israel Diserang Habis-habisan, 253 Ribu Warga Diungsikan



Tags:
TRIBUNSOLO
tribunnews
tribun
solo
berita
terkini
terbaru
viral
regional
surakarta
prabowo
megawati
tka
perlu
rekonsiliasi
dan
gerindra